Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kota Kupang Jl Frans Seda Kayu Putih Oebobo. Buka hari kerja Senin sampai dengan Jumat pk.08.00 s/d 15.30
Anda hobi menulis? Submit karya ilmiah Anda di Jurnal Statistika Terapan (JSTAR) BPS Provinsi NTT melalui tautan jstar.id
Dapatkan data statistik lebih mudah dengan mengunduh aplikasi Allstat BPS di Play Store dan App Store
Hari Batik Nasional 2024
2 Oktober 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya
Setiap tanggal 2 Oktober diperingati sebagai Hari Batik Nasional berdasarkan Keputusan Presiden RI Nomor 33 Tahun 2009. Penetapan ini dilakukan setelah batik resmi diakui sebagai Warisan Kemanusiaan untuk Budaya Lisan dan Nonbendawi oleh UNESCO.
Batik bukan hanya selembar kain, melainkan cerminan budaya, tradisi, sejarah dan kreativitas Bangsa Indonesia.